......InsyaAllah...Tiada Yang Mustahil...You Can Do IT !!!... by IsLah kiNg.
Thursday, May 5, 2011
Renungan bersama...
Bismillahir-rahman nir-rahim....
Ayahku pernah mengatakan bahwa apabila 'Ali bin al-Husain selesai berwudhu dan telah bersiap untuk shalat, tubuhnya akan gemetar dan menggigil. Pernah ada seorang lelaki yang bertanya kepadanya tentang hal itu, maka 'Ali bin al-Husain menjawab, 'Celakalah Engkau! Tidakkah kau tahu, kepada siapa aku akan menghadap? Dan kepada siapa aku akan bermunajat?'
(al-'Utaibi)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment